Bisnis mobil bekas merupakan lahan baru bisnis perdagangan. Secara online, ada begitu banyak situs yang menyajikan gerai online bagi jual-beli mobil bekas. Namun, masing-masing pebisnis mobil bekas memiliki ciri dan kelebihannya masing-masing. Hal ini dapat dibuktikan dengan mengunjungi setiap situs iklan, baik yang gratisan maupun yang berbayar.
Sebuah situs jual-beli mobil bekas, pada umumnya menawarkan mobil bekas apa adanya. Artinya, pemasang iklan hanya menawarkan mobil seutuhnya. Tidak menawarkan spare parts atau suku cadang maupun accessories (aksesoris) mobil. Coba Anda cari situs-situs dimaksud yang umumnya menampilkan iklan gratis dari pemasang. Di sana pasti Anda akan dapatkan penawaran mobil bekas dengan harga tertentu. Namun, tahukah Anda, bahwa sebenarnya separuh dari iklan mobil bekas yang ditayangkan adalah penipuan? Artinya, mobil bekas yang ditawarkan ternyata bohong sehingga dapatkan katakan sebagai iklan scam. Jika calon pembeli tidak berhati-hati, pasti akan menjadi korban bisnis mobil bekas ini.
Dari sekian banyak situs iklan, kita perlu selektif untuk melakukan transaksi. Untuk membantu kemampuan menyeleksi iklan benaran atau iklan bohongan, ada satu tips praktis untuk menentukan mana iklan yang mendekati 100% benaran (karena masih ada peluang bagi yang ingin melakukan penipuan walau harus membayar biaya iklan) dan mana yang cuma 50% benaran. Caranya adalah, cari iklan mobil bekas berbayar. Artinya, si pemasang iklan harus membayar untuk bisa menayangkan iklannya. Kemudian lihat, apakah situs ini juga menawarkan suku cadang dan asesoris kendaraan. sehingga calon pembeli berada pada situs one stop service.
Salah satu atau mungkin satu-satunya iklan mobil bekas yang berbayar dengan tarif murah adalah MOBILRAYA. Situs ini menawarkan iklan berbayar dengan biaya Rp100.000 sekali bayar sampai mobil laku terjual. Karena sifatnya berbayar, maka pemasangnya pasti serius dan harga yang ditawarkan juga yang wajar-wajar. Tidak seperti pada iklan gratisan yang banyak kontennya adalah iklan bohong-bohongan karena setiap orang bisa mengakses dan memasang iklannya tanpa dituntut membayar.
Karena itu, aku merekomendasikan kepada mereka yang ingin memasang iklan mobil bekas maupun mencari iklan mobil bekas untuk mengakses MOBILRAYA sebagai pusat jual-beli mobil bekas dan segala perlengkapannya, mulai dari suku cadang hingga aksesoris.
Sebagai gambaran dari situs MOBILRAYA, dapat dipaparkan sitemapnya seperto berikut ini:
mobil bekas mitsubishi kuda grandia at istimewa
MOBIL BEKAS
Sitemap
http://www.mobilraya.com/ |
aksesoris |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar